TVRI News
200 Warga Kelurahan Urimessing Akhirnya Nikmati Akses Air Bersih
200 Warga Kelurahan Urimessing Akhirnya Nikmati Akses Air Bersih
Daerah
1 Hari yang lalu
Penantian panjang warga ponegoro kelurahan urimesing kota Ambon akhirnya berbuah manis di awal tahun 2026. Untuk pertama kalinya, air bersih resmi mengalir ke wilayah mereka yang selama ini mengalami keterbatasan akses layanan dasar. Peresmian akses air bersih ini diresmikan Walikota Ambon Bodewin Wattimena. 










CLOSE